LAPATAU MATANNA TIKKA (Kajian Sosiologi Dan Antropologi) Desa Nagauleng

Sosiologi

¡  Sosiologi muncul sejak ratusan, bahkan ribuan tahun yang lalu. Namun sosiologi sebagai ilmu yang mempelajari masyarakat baru lahir kemudian di Eropa.

¡  Walaupun banyak definisi tentang sosiologi namun umumnya sosiologi dikenal sebagai ilmu pengetahuan tentang masyarakat.

¡  Sosiologi mempelajari masyarakat meliputi gejala-gejala social, struktur sosial, perubahan sosial dan jaringan hubungan atau interaksi manusia sebagai makhluk individu dan makhluk sosial.

¡   Manusia adalah makhluk hidup yang saling membutuhkan antara satu dengn yang lainnya. 

Antropologi

Antropologi menurut para ahli

       William A. Havilland:

     Antropologi adalah studi tentang umat manusia, berusaha menyusun generalisasi yang bermanfaat tentang manusia dan perilakunya serta untuk memperoleh pengertian yang lengkap tentang keanekaragaman manusia.

        David Hunter

    Antropologi adalah ilmu yang lahir dari keingintahuan yang tidak terbatas tentang umat manusia.

       Koentjaraningrat

    Antropologi adalah ilmu yang mempelajari umat manusia pada umumnya dengan mempelajari aneka warna, bentuk fisik masyarakat serta kebudayaan yang di hasilkan.

    Secara etimologis, Antropologi tersusun dari bahasa Latin anthropos (manusia), dan bahasa Yunani logos (kata atau berbicara), antropologi berarti berbicara tentang manusia.

KAJIAN SOSIOLOGIS

¡  Desa Nagauleng Kecamatan Cenrana Kabupaten Bone pada hari hari besar seperti setelah shalat idhul adha dan hari hari lainnya berdatangan pengunjung dari berbagai daerah, termasuk warga lokal Bone itu sendiri.

¡  Mereka berkunjung ke Makam Raja Bone ke 16 yang bernama LAPATAU MATANNA TIKKA

KAJIAN ANTROPOLOGI

¡  Makam tersebut, dulunya adalah tempat  berkumpulnya raja-raja yang masyarakat namai tempat naga.

¡  Masyarakat yang datang bersiarah sebagai bentuk melestarikan peniggalan sejarah.

¡  Menjadi tanda Penghormatan masyarakat atas Leluhur yang telah berjuang dimasa lalu.

¡  Sebagai Pelajaran bagi anak gernerasi muda untuk tau akan Sejarah dan belajar untuk mencintai peninggalan dan nilai nilai perjuangan.


Wawancara dengan Pemuda Desa Nagauleng Kecamatan Cenrana Kabupaten Bone 

Muammar Takdir Said ig: https://www.instagram.com/lapatiware03/

2 comments for "LAPATAU MATANNA TIKKA (Kajian Sosiologi Dan Antropologi) Desa Nagauleng"